Minggu, 12 Februari 2012

Cara Menampilkan Foto di Komentar Blog

komentar blog
Cara menampilkan foto di komentar blog (blogspot / blogger). Rasanya ada yang kurang jika kolom komentar blog kita tidak mempunyai foto (photo), karena itu merupakan salah satu komponen yang bisa mempercantik tampilan blog kita.

Berawal dari rasa iri terhadap kolom komentar di wordpress yang photo si admin dan komentator selalu nongol pada kolom komentar, maka akhirnya saya mencari cara untuk menampilkan foto di komentar blog blogger saya. Karena cara yang saya tulis ini di khusus kan untuk blog yang berplatform blogger.

Sebenarnya cara ini sudah lama sekali ingin saya posting di blog tapi karena ada sedikit kejenuhan untuk membuat tutorial menghias blog, jadi yaa gitu deh..hehee

Cara menampilkan foto di komentar blog

Silahkan anda masuk dulu ke halaman pengaturan => Komentar => Dan pilih YA pada opsi "Tampilkan gambar profil dalam komentar?"

=> lalu kembali ke ke dasbor (halaman awal ketika pertama login) => klik rancangan, klik Edit HTML dan centang 

proses membuat emoticon kaskus

1. Cari kode  <dl id='comments-block'>

2. silahkan ganti dengan kode
 
<dl expr:class='data:post.avatarIndentClass' id='comments-block'> 
 
NB: jika tidak ketemu kode no.1, silahkan langsung mencari kode no.2
 
3. Selanjutnya cari kode <a expr:name='data:comment.anchorName'/>
 
PENTING: Jika tidak menemukannya..anda bisa cari kode
<b:if cond='data:comment.authorUrl'> sebagai penggantinya.
 
Lalu taruh kode berikut diatas kode no.3 :
<b:if cond='data:comment.favicon'>
<img expr:src='data:comment.favicon' height='16px' style='margin-bottom:-2px;' width='16px'/>
</b:if>
<a expr:name='data:comment.anchorName'/>
<b:if cond='data:blog.enabledCommentProfileImages'>
<div expr:class='data:comment.avatarContainerClass'>
<data:comment.authorAvatarImage/>
</div>
</b:if>
Save template, lalu lihat hasilnya pada kolom komentar blog anda. Tutorial tentangcara menampilkan foto di komentar blog akan saya lanjutkan dengan memberi avatar pada komentar selain akun google.
 
sumber :
http://devilofcheater.blogspot.com/

Related Posts:

  • Cara Membuat SEMUA Link Open In New TabBuktinya  bisa  LIHAT Pada BLOG saya ini,, coba  anda klick  SALAH  SATU  DAFTAR ISI. Cara Membuat Link Open In New Tab | Sore, semunya..ok, deh sob.. to the point aja.. kita menuju  … Read More
  • Google Tawarkan USD 25 untuk Search History Anda Google telah mengumumkan bahwa mereka akan mulai membayar beberapa pengguna, sebagai kompensasi pemakaian search history miliknya dalam proyek Screenwise. Proyek  baru tersebut, menarget untuk mengetahui lebih ban… Read More
  • Syarat mendapat PageRanks GoogleBeberapa hari lalu Google kembali update PageRank, ini mungkin yang paling ditunggu-tunggu oleh jutaan Blogger. Setelah saya cek ternya Blogku ini mendapat PR 1, syukur alhamdullilah. Tapi beberapa waktu lalu Blog ini sudah … Read More
  • Cowok Tercantik di dunia (Kiyoshi Sakurazuka)Wahh,, habis MAMPIR di Blog sebelah. nihh hasilnya ^_^  Cantik bukan? Dia itu Cowok bukan Cewek namanya Kiyoshi Sakurazuka, seorang cosplayer cowok yang tak pernah memakai pakaian cosplay cowok. Dia adalah seorang&n… Read More
  • PayPal Membuktikan Betapa Terbelakangnya Perbankan KitaJANGAN LUPA COMENT (NOT VERIFY COMENT)  Bagi sebagian orang, jasa akun perbankan elektronik PayPal sudah tidak asing lagi. Namun, banyak orang bisa jadi belum pernah dengar. Tragisnya, pihak perbankan kita justru … Read More

14 komentar: